About

About www.unrang.com

Terima kasih saya ucapkan kepada rekan - rekan semua telah berkunjung ke blog sederhana saya ini. Sudah dua tahun semenjak pembelian domain ini pada tanggal 03 September 2019, sudah lebih dari 10 juta orang berkunjung.

Situs ini saya buat untuk berbagi dengan semua sahabat diseluruh dunia, tidak ada materi khusus yang saya tulis didalam situs ini, pada dasarnya saya menuliskan pengalaman pribadi yang telah dilakukan dan berhasil.

Sebagai umat Kristiani didalam situs ini saya telah menuliskan berbagai macam doa dan pujian yang semoga bermanfaat digunakan untuk ibadah dan meningkatkan keimanan kita sebagai Kristen.

Tidak banyak yang dapat saya jelaskan disini karena saya sendiri pun masih jauh dari sempurna, semoga semakin hari saya akan semakin pandai dalam mengelola situs ini agar dapat memberikan manfaat yang lebih lagi untuk sahabat semua.