Cara Menyadap Karet Yang Benar Agar Hasil Memuaskan
Jumat
Edit
Dalam dunia perkebunan karet tempat saya Kalimantan adalah salah satu penghasil karet yang besar, namun sangat di sayang kan dalam mengambil getah karet (menyadap) masyarakat pekebunan banyak yang belum memahami dengan benar cara menyadap karet yang benar dan walau pun kebun nya di rawat dengan benar namun jika cara menyadap nya salah maka akan berakibat kurang nya penghasilan.
Jadi begitulah sedikit ilmu dari saya untuk kita sebagai pekebun karet bisa memaksimalkan hasil getah kita. Jangan lupa baca juga cara menghilang kan bau getah karet di tangan.
Cara menyadap karet yang benar
Dalam melakukan penyadapan karet faktor waktu dan cara menyadap adalah salah satu penentu banyak atau tidaknya getah yang di hasilkan, oleh sebab itu mari kita akan membahas bagaimana cara yang baik dan benar dalam melakukan penyadapan pohon karet.- Waktu untuk menyadap karet.
- Kemiringan bidang sadap.
- Cara melukai batang karet yang benar.
Jadi begitulah sedikit ilmu dari saya untuk kita sebagai pekebun karet bisa memaksimalkan hasil getah kita. Jangan lupa baca juga cara menghilang kan bau getah karet di tangan.