Cara Bertahan Saat Sakit Hati

Sebagai seorang manusia memanh kita membutuhkan yang namanya pasangan, terlebih lagi kita adalah manusia normal yg sangat butuh pasangan hidup. Namun kadang pasangan yg kita cintai meninggalkan kita, tentu itu selalu membuat kita terpukul, shock, frustasi dan bisa sampai ingin bunuh diri jika terlalu lama dalam rasa sakit tersebut. Oleh sebab itu, orang yg bilang lebih baik sakit gigi, dari pada sakit hati itu benar. Sakit gigi dokter bisa memberikan obat pereda rasa sakit, coba kalau sakit hati mau satu truck kamu minum obat pereda rasa sakit yg kamu dapatkan over dosis.

Obat sakit hati memang saya tidak punya, disini saya punya cara meringankan sakit hati saja. Yang namanya obat untuk sakit itu tidak ada. Meringankan sakit hati gunanya agar saat sakit hati kamu tidak terhanyut sampai nekat melakukan hal yg melanggar hukum, misal mencelakai pasangan anda, bunuh diri dan lain-lain.

Nah berikut ini adalah beberapa saran ahli dalam mengatasi sakit hati, agar tidak sampai terjatuh dalam ke dalam lubang sakit hati.

Cara meringankan rasa sakit hati

Dengarkan Musik Keras

Musik keras mempunyai irama yg cepat dan dentuman bass yg menggoncang otak anda, oleh sebab itu sangat disarankan mendengarkan musik keras saat sakit hati. Mendengarkan musik sedih hanya akan memperburuk keadaan anda.

Menangis Lah

Menangis saat sakit hati memang sudah jadi kebiasaan dari cewe, namun menangis nyatanya memang memberikan efek lega setelahnya, perasaan rasanya sedikit baikan sehabis menangis. Sebab itu walau anda laki laki kalau nangis jangan di tahan, karena itu lebih baik untuk kamu, kalau malu di liat orang nangis di tempat yg tak ada orang menganggu.

Jangan Mengurung Diri

Ini yg banyak di lakukan orang ketika patah hati, mereka cenderung lebih suka mengurung diri dan menikmati sakit hatinya. Akibatnya iya itu kebanyakan dari mereka yg mengurung diri saat sakit hati malah bisa bisa melakukan hal nekat, misalkan bunuh diri, melukai pasangan yg melukai hatinya dan lain-lain.
Oleh sebab itu di saat sakit hati jangan sama sekali mengurung diri.

Curhat Dengan Orang Terdekat Anda

Curhat sama saja seperti membagikan perasaan sedih anda dengan orang yg mendengarkan nya. Jadi dari pada menyimpan rasa sakit hati sendiri, ada baiknya di bagikan dengan orang terdekat anda.

Tanamkan Kata ini Dalam Hati Anda

Ini adalah sebuah kata yg membantu menyadarkan saya ketika patah hati. Berikut adalah beberapa kalimatnya:
Dalam hidup semua ada masanya
Bahagia ada masanya dan begitu juga sedih
Jika hari ini kamu sedih, terpuruk maka yakin lah besok adalah waktu Anda berbahagia
Karena badai pasti berlalu.

Itulah beberapa tips buat mengurangi rasa sakit hati kamu, jangan sampai kamu terlalu lama terpuruk, waktu terlama adalah 1 Minggu saja setelah nya silahkan anda lihat masa depan yg menanti anda di depan sana.


Kedy Semua ide itu harus dikeluarkan dari kepala.